Menu

Mode Gelap

Advetorial · 30 Sep 2022 12:59 WIB ·

Dinas Kesehatan Lakukan Kegiatan Prolanis UPTD Puskesmas Tulang Bawang I


					Dinas Kesehatan Lakukan Kegiatan Prolanis UPTD Puskesmas Tulang Bawang I Perbesar

TULANG BAWANG (HP) — Kegiatan Prolanis UPTD Puskesmas Tulang Bawang I bersama Prodia melakukan pemeriksaan rutin 6 bulan sekali dan pemeriksaan hHba1c (pankreas). Jumat, 30 September 2022.

Kegiatan ini dilaksanakan diseluruh puskemas se-Tulang Bawang, kegiatan rutin ini bertujuan demi terwujudnya masyarakat bebas penyakit Pankreas.

Dengan Kegiatan ini Kepala Dinas kesehata Hi. Fhatoni berharap benar meminimalisir penyakit Pankreas yang ada dimasyarakat, dan masyarakat juga agar sadar kesehatan dan tahu apa sebab akibatnya penyakit pankreas ini.

Artikel ini telah dibaca 59 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Satgas Preventif Operasi Ketupat Krakatau 2025 Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Dialogis di 6 Lokasi Berbeda

4 April 2025 - 17:39 WIB

Dokkes Polres Tulang Bawang Rutin Cek Kesehatan Personel di Pos Pam dan Pos Yan, AKBP Yuliansyah Paparkan Tujuannya

3 April 2025 - 21:16 WIB

Kabag Ops Bersama PJU Polres Tulang Bawang Kunjungan di Tiga Pos Operasi Ketupat Krakatau 2025, Ini Tujuannya

3 April 2025 - 07:23 WIB

Polres Tulang Bawang Gelar Patroli Wisata Pada H+1 Lebaran 2025, Ini Tujuannya

2 April 2025 - 10:03 WIB

Taman Kehati Mesuji Siap Menyambut Pengunjung Saat Libur Lebaran

2 April 2025 - 09:21 WIB

Pererat Tali Silaturahmi, Kapolres Tulang Bawang Gelar Open House Lebaran 2025

1 April 2025 - 08:19 WIB

Trending di Berita Terkini