Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 25 Feb 2023 10:14 WIB ·

Gerindra Lampung Janji akan Atasi Kelangkaan Pupuk Subsidi


					Gerindra Lampung Janji akan Atasi Kelangkaan Pupuk Subsidi Perbesar

PESAWARAN (HP) — Wakil I Ketua DPRD Provinsi Lampung, Elly Wahyuni sapa masyarakat Kabupaten Pesawaran. BAnyak topik pembicaraan, satu diantaranya masalah pupuk subsidi.

“Alhamdulillah, saya telah menyapa masyarakat Kabupaten Pesawaran, banyak pembicaraan yang kami lakukan bersama warga,” ujarnya.

Dia menjelaskan, ketersediaan pupuk subsidi dengan kebutuhan para petani tidak seimbang, sehingga hal tersebut memicu kelangkaan di tengah masyarakat.

“Kebutuhan dengan kesediaan pupuk subsidi berbeda, sehingga masyarakat yang berprofesi sebagai petani mengalami sedikit kesulitan mendapatkan pupuk subsidi,” ungkapnya melalui Jaringan JMSI (25/2).

Kendati begitu, politisi partai besutan Prabowo Subianto ini mengaku bakal memperjuangkan aspirasi masyarakat. Dengan cara, bakal melakukan koordinasi dengan instansi terkait agar kelangkaan pupuk subsidi dapat ditangani.

Diketahui, Bendahara DPD Gerindra Lampung ini melakukan reses disejumlah desa, dikabupaten pesawaran.##

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Herman HN Lantik Ketua DPD Partai NasDem Mesuji, Budi Yohanda Siap Menangkan Pesta Demokrasi 2029

29 Januari 2026 - 08:40 WIB

BUPATI MESUJI SAMBUT KUNJUNGAN WAKIL MENTERI TRANSMIGRASI RI VIVA YOGA MAULADI DI GREEN HOUSE MELON.

23 Januari 2026 - 20:33 WIB

Himbauan Bupati Mesuji untuk Perayaan Tahun Baru, Membangun Kebersamaan dan Kesadaran Sosial.

1 Januari 2026 - 01:27 WIB

Bupati Mesuji Gelar Doa Bersama di Penghujung Tahun 2025

31 Desember 2025 - 01:32 WIB

Tiyuh Gading Kencana Kecamatan Tulang Bawang Udik Realisasikan Program Dana Desa 2025

30 Desember 2025 - 10:46 WIB

Rembuk Stunting Tiyuh Candra Jaya: Komitmen Bersama Wujudkan Generasi Sehat Bebas Stunting

30 Desember 2025 - 08:38 WIB

Trending di Advetorial